Sabtu, 16 April 2011

Pesawat Stealth Nazi Ho-229..{MANTAP}




Pada bulan2 akhir Perang Dunia 2, tentara Amerika menemukan fasilitas "top-secret" di Jerman yang didalamnya terdapat jet fighter berbentuk "sayap-Batman". Jika ilmuwan2 Nazi mempunyai waktu lebih banyak, apakah jet ini akan mengubah arus perang?

Horten Ho-IX adalah pesawat jenis bomber yg masih 'prototipe', di design oleh Reimar dan Walter Horten dan dirancang oleh Gothaer Waggonfabrik, dianggap sebagai pesawat pertama yg mempunyai teknologi stealth. Protitipe ini juga merupakan pesawat favorit Herman Goring.

Pada awal 1930an, Horten tertarik dengan desain sayap terbang sebagai
metode meningkatkan kinerja gliders. Dalam 1943, Reichsmarschall goring
mengeluarkan permintaan untuk merancang proposal untuk membuat pembom
yang mampu membawa suatu 1.000 kg (2200 lb) memuat lebih dari 1.000 km
(620 mil) di 1.000 km / h (620 mph); yang disebut 3 X 1000 proyek.
Konvensional bombers Jerman mencapai markas Allied di Inggris.

Inilah Blueprintnya...


Inilah proses pembuatan replikanya...





Inilah rekonstruksi ulang pertemuan antara Hermann Goring dengan Walter Horten, sang pencipta di kantor Goring.



Replika pesawatnya yg sudah selesai..







gimana??
mantap g??

Tidak ada komentar:

Posting Komentar